
DESA KARETAN – Pemberian imunisasi polio pada
kegiatan PIN tahun 2016 di Desa Karetan pada hari Senin tanggal 14 Maret 2016,
berjalan lancar. Imunisasi polio tetes ini merupakan upaya pemerintah menuju
Indonesia bebas polio. Meski jumlah kasus polio di Indonesia menurun, namun
demi memberi perlindungan optimal dan merata pada generasi penerus bangsa,
pemerintah telah dan sedang menggelar imunisasi tambahan atau Pekan Imunisasi
Nasional (PIN)...